Utama repository

Hubungan Strategi Koping Dengan Stres Akademik Pada Mahasiswa Tingkat Akhir Universitas Tama Jagakarsa Yang Sedang Mengerjakan Skripsi Di Tengah Pandemi Covid-19

penulis :
Eka Shafitriyana
kategori :
Skripsi
fakultas :
Psikologi
tahun :
2021

        Penelitian ini dilakukan untuk melihat apakah terdapat hubungan antara Strategi Koping dengan Stres Akademik pada mahasiswa tingkat akhir di Universitas Tama Jagakarsa yang sedang mengerjakan skripsi di tengah pandemi Covid-19. Variabel Strategi Koping diukur dengan The Ways of Coping Questionnaire (WCQ) oleh Folkman, dkk (1986), dan variabel Stres Akademik diukur dengan (SSI) Student-life Stress Inventory oleh Gadzella (1994). Penelitian ini melibatkan 110 populasi mahasiswa/i dengan menggunakan teknik Nonprobability Sampling. Penelitian ini menggunakan metode analisis Pearson Product Moment dengan bantuan program SPSS versi 16.0 for windows. Hasil penelitian menunjukkan terdapat hubungan signifikan kearah positif antara Strategi Koping dengan Stres Akademik pada mahasiswa tingkat akhir di Universitas Tama Jagakarsa.

Bootstrap
alamat : Jln. Letjen T.B. Simatupang No.152 Tanjung Barat Jagakarsa - Jakarta Selatan 12530 telp : (021) 7890 634, 789 0965, 788 31838 fax: (021) 789 0966

© 2024 utama All Rights Reserved
http://167.86.71.230/, http://178.18.249.241/, http://144.91.78.201/, http://144.91.78.54/, http://158.220.111.56/, http://62.171.152.84/, http://144.91.113.160/, http://144.91.120.67/, http://164.68.102.56/, http://164.68.106.236/, http://167.86.81.239/, http://84.247.149.165/, http://38.242.243.12/,